Rangkuman Sejarah Dunia
GERAKAN REFORMASI GEREJA
Dampak Langsung Reformasi Gereja
a. Lahirnya Protestanisme
Martin Luther membuat sebuah kritikan untuk katolik dan kritikan itu adalah 95 dalil, lalu Martin Luther menempelkan 95 dalil itu di depan pintu universitas/gereja. Ada seorang mahasiswa/warga yang mengambil 95 dalil itu dan di sebarkan sampai menjadi viral. Lalu karena pada salah paham, maka terjadi perpecahan atau skisma di gereja dan menjadi dua bagian, yaitu Gereja Barat (Protestan) dan Gereja Timur (Katolik). Lalu Martin Luther dengan pengikutnya membuat gereja sendiri dan terlepas dari gereja Katolik. Itulah Protestan.
MARTIN LUTHER
Comments
Post a Comment